masochim.com : “Keberhasilan adalah kemampuan untuk melewati dan mengatasi dari satu kegagalan ke kegagalan berikutnya tanpa harus kehilangan semangat.” by : Winston Churchill. - Gas.., Ayo semangat Bro!!

Rencana Karir dan Kesiapan Siswa Memasuki Dunia Kerja


Seorang Profesional tentu akan terus ingin Bertumbuh dan Berkembang dalam Karirnya, baik sebagai Individu atau Tim.  Memulai Karir dari bawah dan pada akhirnya menapaki Tahapan yang Progressive tentu merupakan sebuah Prestasi dan Aktualisasi yang membanggakan.  Perencanaan dan Pengembangan Karir Profesional adalah Langkah awal yang harus dilakukan.

Persiapkanlah diri Anda sebelum memasuki dunia kerja. Dunia kerja sebenarnya merupakan lingkungan yang berhubungan dengan pekerjaan yang dilakukan. Dari definisi tersebut kita ketahui bahwa pekerjaan yang harus kita ambil adalah pekerjaan benar-benar dibidang yang kita minati dan jangan sampai salah memilih. Hal yang perlu diperhatikan sebenarnya tidak begitu rumit untuk dipelajari tetapi hal yang paling penting adalah persiapan mental. Kenapa mental? Karena mental merupakan bagian dari diri kita bisa menerima keadaan seperti apa. Tergantung orangnya, dan mental bisa diperkuat. Di dalam dunia kerja mental yang kuat harus dimiliki oleh calon karyawan.

Dalam dunia kerja selalu memiliki aturan-aturan main yang berlaku baik secara tertulis maupun tidak tertulis. Belajar jujur, disiplin, mau belajar serta konsep menghargai diri akan menjadi sebuah pengalaman ketika Anda bekerja. Niat yang baik terutama, Kenali Diri Sendiri, Persiapan Fisik, Mental dan Mengontrol Emosi juga menjadi pengalaman yang luarbiasa.

Download
PERENCANAAN KARIR

0/Post a Comment/Comments